You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Volume Sampah di Jakbar Menurun
.
photo doc - Beritajakarta.id

Volume Sampah di Jakbar Berkurang

Volume sampah di Jakarta Barat selama periode Juni hingga akhir 2016 lalu, tercatat sebanyak 1.300 ton per hari. Jumlah ini mengalami penurunan dibanding periode sama di tahun 2015 yang mencapai 1.500 ton setiap harinya.

Sejak Juni 2016, volume sampah yang diangkut berkurang. 

"Sejak Juni 2016, volume sampah yang diangkut berkurang. Dari empat ton per hari untuk satu truk pada 2015 menjadi dua ton satu truk per harinya," jelas Kepala Suku Dinas Lingkungan Hidup Jakarta Barat, Edy Mulyanto,  Senin (27/2).

Sementara, untuk awal 2017 ini volume sampah yang dihasilkan setiap harinya diperkirakan mengalami penurunan 15 persen dibanding periode Juni - Desember 2016, meski angkanya masih berkisar 1.300 ton. 

80 Kg Sampah Diangkut dari Perairan Pulau Pramuka

Menurut Edy, penurunan volume sampah ini salah satunya disebabkan dari mulai berkembangnya bank sampah di beberapa RW.

"Walau belum semua RW menerapkan, tapi pengaruh bank sampah ini cukup signifikan dalam pengurangan volume sampah. Jika semua RW sudah menerapkan bank sampah, kami yakin volume sampah jauh berkurang," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Anggota KI DKI 2025-2029 Dimulai 25 Juli

    access_time16-07-2025 remove_red_eye3734 personFolmer
  2. Tim Sepak Bola U-12 DKI Wakili Indonesia Berlaga di Dana Cup Denmark

    access_time16-07-2025 remove_red_eye1573 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. JPO di Jalan Otista Direvitalisasi, Rekayasa Lalin Dimulai 20 Juli

    access_time17-07-2025 remove_red_eye964 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Jakarta Fair 2025 Sukses Dorong Pertumbuhan Ekonomi

    access_time14-07-2025 remove_red_eye945 personFakhrizal Fakhri
  5. Pramono Tegaskan Komitmen Pembangunan Berkelanjutan di Forum PBB

    access_time17-07-2025 remove_red_eye926 personDessy Suciati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik